Text
Perspektif regulasi pos, ITE & perubahan, dan sislognas e-logistics contract : tanggung jawab pelaku usaha terhadap malfunction, keamanan siber, dan data pribadi
Buku ini merupakan deskripsi pemahaman yang lebih luas tentang ruang lingkup bisnis jasa logistik berkaitan dengan pemanfaatan bidang-bidang telematika (telekomunikasi, media, dan informatika), terutama dalam penyelenggaraan electronic-Logistics (e-Logistics). Dalam pelaksanaan e-Logistics, penerapan secured connection (andal, aman, bertanggung jawab, dan sebagaimana mestinya), trustworthy (terpercaya), dan efisien, dapat meminimalkan berbagai potensi dan risiko terjadinya malfunction dalam sistem elektronik.
Judul Seri | - |
---|---|
No. Panggil | 341.370285 DHA e |
Penerbit | Bandung : Buku-buku ilmu hukum., 2017 |
Deskripsi Fisik | xli, 474 hlm. : ilus. ; 21 cm |
Bahasa |
Indonesia |
ISBN/ISSN | 978-602-74375-4-8 |
Klasifikasi | 341.370285 |
Tipe Isi | - |
Tipe Media | - |
Tipe Pembawa | - |
Edisi | - |
Subjek | |
Info Detail Spesifik | - |
Pernyataan Tanggungjawab | Dhanang Widijawan |
Tidak tersedia versi lain