Text
Biogas hemat Energi pengganti Listrik, BBM, dan Gas Rumah Tangga
Melalui buku ini, penulis akan memaparkan konsep pertanian terpadu yang merupakan integrasi dari sistem biogas, usaha peternakan, pertanian, dan perikanan yang dapat dijalankan bersama pada suatu kawasan atau wilayah dengan luasan tertentu. Dengan demikian, selain mendapatkan hasil pertanian, masyarakat juga mendapatkan energi cuma-cuma dari biogas sebagai pengganti listrik, BBM, dan gas. Melalui buku ini, penulis berharap semakin banyak daerah di negeri ini yang dapat menjalankan sistem pertanian terpadu dan biogas, sehingga setiap daerah terutama perdesaan dapat memiliki kemandirian pangan dan energi.
Judul Seri | - |
---|---|
No. Panggil | 665.776 SRI b |
Penerbit | Jakarta : Agromedia Pustaka., 2017 |
Deskripsi Fisik | ix, 138 Hlm : Ilus ; 23 Cm |
Bahasa |
Indonesia |
ISBN/ISSN | 978-979-005-599-4 |
Klasifikasi | 665.776 |
Tipe Isi | - |
Tipe Media | - |
Tipe Pembawa | - |
Edisi | - |
Subjek | |
Info Detail Spesifik | - |
Pernyataan Tanggungjawab | Sri Wahyuni |
Tidak tersedia versi lain