Text
Pangan fungsional : jewawut dan ikan terbang
Buku ini merupakan salah satu bentuk dari produk penelitian yang telah kami kembangkan bersama para mahasiswa mengenai eksplorasi ikan terbang dan jewawut untuk digunakan sebagai pangan fungsional dalam upaya mencegah dan mengatasi masalah gizi-kesehatan di masyarakat, khususnya remaja putri sebagai kelompok rawan menderita masalah gizi-kesehatan. Kedua jenis pangan tersebut banyak diproduksi di wilayah Indonesia, khususnya di propinsi Sulawesi Barat, yang juga merupakan kantong masalah gizi masyarakat yang cukup tinggi di Indonesia. Olehnya itu, melalui kajian secara mendalam mengenai kandungan gizi (mikro dan makro), serta keamanan pangan dari segi bakteriologi, jamur dan kandungan logam berat dari jewawut dan ikan terbang beserta produknya berupa tepung dan biskuit cookies dapat memperkaya informasi khazanah pengetahuan berdasarkan hasil penelitian sebelumnya mengenai jewawut dan ikan terbang.
Judul Seri | - |
---|---|
No. Panggil | 363.8 SIT p |
Penerbit | Yogyakarta : Deepublish., 2019 |
Deskripsi Fisik | xiv, 105 hlm. : ilus. ; 23 cm |
Bahasa |
Indonesia |
ISBN/ISSN | 978-623-02-0402-9 |
Klasifikasi | 363.8 |
Tipe Isi | - |
Tipe Media | - |
Tipe Pembawa | - |
Edisi | Cet. 1 |
Subjek | |
Info Detail Spesifik | - |
Pernyataan Tanggungjawab | Sitti Patimah |
Tidak tersedia versi lain