Text
Hukum dagang
Hukum dagang adalah salah satu matakuliah dan substansi kurikulum yang diajarkan di berbagai Fakultas Hukum di Indonesia untuk membekali dan memperkuat pemahaman dasar para mahasiswa dalam mendalami aspek hukum perusahaan dengan berbagai perkembangannya seperti: Hukum Surat Berharga, Hukum Hak atas Kekayaan Intelektual, Hukum Pengangkutan, Hukum Asuransi dan Pasar Modal; dan sebagainya. Semua itu dipaparkan secara sistematis dalam buku ini.
Judul Seri | - |
---|---|
No. Panggil | 346.07 ZAI h |
Penerbit | Jakarta Timur : Kencana., 2021 |
Deskripsi Fisik | x, 342 hal.: ilus.; 23 cm |
Bahasa |
Indonesia |
ISBN/ISSN | 978-623-218-809-9 |
Klasifikasi | 346.07 |
Tipe Isi | - |
Tipe Media | - |
Tipe Pembawa | - |
Edisi | Ed.3 , Cet.1 |
Subjek | |
Info Detail Spesifik | - |
Pernyataan Tanggungjawab | Zainal Asikin |
Tidak tersedia versi lain