Text
Pengantar ekonomi makro
Pengantar ekonomi makro merupakan mata kuliah dasar pada fakultas ekonomi yang membahas tentang konsep dasar ilmu ekonomi, pendapatan nasional, konsumsi, tabungan dan investasi, permintaan agregat dan angka pengganda, uang dan peranannya dalam perekonomian dan kebijakan fiskal, penawaran agregat dan pertumbuhan ekonomi, stabilitas harga, pengangguran dan siklus bisnis dan perekonomian terbuka.
Judul Seri | - |
---|---|
No. Panggil | 339 SON p |
Penerbit | Tanggerang Selatan : Universitas Terbuka., 2018 |
Deskripsi Fisik | 388 hlm. : ilus. ; 21 cm |
Bahasa |
Indonesia |
ISBN/ISSN | 978-979-011-503-3 |
Klasifikasi | 339 |
Tipe Isi | - |
Tipe Media | - |
Tipe Pembawa | - |
Edisi | Cet. 19 |
Subjek | |
Info Detail Spesifik | - |
Pernyataan Tanggungjawab | Sonny Harry B. Harmadi |
Tidak tersedia versi lain