Text
Pembangunan pertanian Indonesia
Pembangunan ekonomi menempatkan pertanian sebagai sektor pendukung yang tangguh bagi pembangunan sektor industri. Dalam kondisi krisis ekonomi sektor pertanian mampu memberikan kontribusi yang sangat berarti terhadap pembangunan ekonomi dan penyerapan tenaga kerja. Sektor pertanian mempunyai keunggulan dan daya tahan yang sangat tangguh dalam kontribusinya terhadap pembangunan ekonomi. Keunggulan dan daya tahan yang tangguh tersebut disebabkan oleh karakteristik sektor pertanian.
Judul Seri | - |
---|---|
No. Panggil | 338.18598 SIT p |
Penerbit | Yogyakarta : Graha ilmu., 2023 |
Deskripsi Fisik | xii, 188 hlm.: ilus.; 24 cm |
Bahasa |
Indonesia |
ISBN/ISSN | 978-623-376-274-8 |
Klasifikasi | 338.18598 |
Tipe Isi | - |
Tipe Media | - |
Tipe Pembawa | - |
Edisi | Ed. 3, Cet. 1 |
Subjek | |
Info Detail Spesifik | - |
Pernyataan Tanggungjawab | Siti Rochaeni |
Tidak tersedia versi lain