Text
Buku garis besar geomorfologi indonesia
Geomorfologi sebagai salah satu ilmu kebumian yang mempelajari bentuk lahan, proses geomorfik dan perkembangan bentang lahan dari permukaan bumi belum banyak diketahui dan dipahami oleh sebagian besar penduduk Indonesia. Pada hal pengetahuan geomorfologi terkait erat dengan komponen lingkungan yang lain seperti geologi, tanah hidrologi dan penggunaan lahan; hampir semua kegiatan manusia dan pembangunan di permukaan bumi tidak luput dari aspek kajian geomorfologi, pengetahuan yang utuh dan menyeluruh tentang kondisi geomorfologi Indonesia mempunyai arti penting alam mengidentifikasi potensi sumber daya alam, tingkat kerawanan bahaya/bencanan alam dan permasalahan lingkungan
Judul Seri | - |
---|---|
No. Panggil | 551.41598 VER g |
Penerbit | Yogyakarta : UGM Press., 2022 |
Deskripsi Fisik | xx, 240 hlm. :ilust. ;29.7cm. |
Bahasa |
Indonesia |
ISBN/ISSN | 978-979-420-829-8 |
Klasifikasi | 551.41598 |
Tipe Isi | - |
Tipe Media | - |
Tipe Pembawa | - |
Edisi | Cet.4 |
Subjek | |
Info Detail Spesifik | - |
Pernyataan Tanggungjawab | - |
Tidak tersedia versi lain