Text
Manajemen dan Akuntansi Starup
Buku ini dihadirkan dengan dua pertimbangan utama. Pertama, buku ini dimaksudkan memberi gambaran besar tentang startup dan pola manajemennya melalui kisah keberhasilan startup dan pelajaran yang dapat dipetik dari pengalaman para pelaku. Kedua, buku ini mendeskripsikan sistem yang sangat penting bagi kelangsungan startup walaupun sebagian besar pemerhati dan pendiri startup belum memberi perhatian yang memadai, yaitu sistem akuntansi yang fungsi utamanya ialah menghasilkan informasi keuangan. Dengan analogi kendaraan dan tubuh manusia, yaitu bahan bakar sebagai komponen penting pada kendaraan dan darah sebagai bagian yang tidak terpisahkan dari tubuh manusia, dana juga merupakan bagian vital dalam operasi startup.
Judul Seri | - |
---|---|
No. Panggil | 658.1511 SON m |
Penerbit | Yogyakarta : Gadjah Mada University Press., 2023 |
Deskripsi Fisik | xi, 180 Hlm : Ilus ; 23 Cm |
Bahasa |
Indonesia |
ISBN/ISSN | 978-623-359-140-9 |
Klasifikasi | 658.1511 |
Tipe Isi | - |
Tipe Media | - |
Tipe Pembawa | - |
Edisi | - |
Subjek | |
Info Detail Spesifik | - |
Pernyataan Tanggungjawab | Sony Warsono |
Tidak tersedia versi lain