Text
Metode penelitian studi kasus single case instrumental case, multicase & multisite : Dilengkapi contoh tahapan proses dan hasil penelitian
Buku ini membantu membuat penelitian studi kasus menjadi mudah. Di samping penjelasan yang sangat sistematis, pun diberikan contoh konkret penelitian kasus beserta tata cara pengolahan data, seperti mermbuat kategori-kategori, koding, melekukan tabulasi data, menginterpretasi hingga membuat konklusi atau simpulan.
Isi pokok buku ini :
- Kontroversi penelitian studi kasus
- Paradigma penelitian studi kasus
- Teori kasus tunggal, multikasus, dan multisitus
- Desain penelitian kasus tunggal, multikasus, dan multisitus
- Logika penemuan ilmiah
- Contoh kasus tunggal, studi multikasus, dan Studi multisitus
Judul Seri | - |
---|---|
No. Panggil | 001.42 AMI m |
Penerbit | Malang : Literasi Nusantara., 2020 |
Deskripsi Fisik | viii, 195 hlm, : ilus, ; 22 cm |
Bahasa |
Ind. |
ISBN/ISSN | 978-623-7743-88-0 |
Klasifikasi | 001.42 |
Tipe Isi | - |
Tipe Media | - |
Tipe Pembawa | - |
Edisi | Cet.1 |
Subjek | |
Info Detail Spesifik | - |
Pernyataan Tanggungjawab | Amir Hamzah |
Tidak tersedia versi lain