Text
Timah dan Peradaban Bangka
Peradaban masyarakat Pulau Bangka sangat dipengaruhi oleh pertimahan. Eksplorasi dan eksploitasi terhadap logam timah yang berlangsung berabad-abad lamanya telah memengaruhi berbagai aspek kehidupan masyarakat dan membentuk budaya dan peradaban masyarakat Pulau Bangka. Pertimahan telah membentuk dan memengaruhi sistem ekonomi, politik, sosial dan budaya bahkan adat istiadat masyarakatnya. Buku sejarah panjang pertambangan timah di Provinsi Bangka dan Belitung sangat menarik untuk dibaca, apaalagi dikaitkan dengan peradaban yang muncul. Buku ini ditulis dengan sangat cermat dan lugas oleh penulis yang merupakan sejarawan dan budayawan dari Bangka Belitung sehingga materi yang disajikan dalam buku ini dapat dipertanggungjawabkan secara akademis.
Judul Seri | - |
---|---|
No. Panggil | 622.3530959813 AKH t |
Penerbit | Jakarta : Balai Pustaka., 2021 |
Deskripsi Fisik | xiv, 312 hlm.: ilus.; 25 cm |
Bahasa |
Indonesia |
ISBN/ISSN | 978-602-260-371-9 |
Klasifikasi | 622.3530959813 |
Tipe Isi | - |
Tipe Media | - |
Tipe Pembawa | - |
Edisi | - |
Subjek | |
Info Detail Spesifik | - |
Pernyataan Tanggungjawab | Akhmad Elvian |
Tidak tersedia versi lain