Text
Karakteristik, potensi genetik, dan pemanfaatan cabai katokkon asal Toraja, Indonesia
Cabai katokkon merupakan salah sumber daya hayati yang sangat dibutuhkan oleh masyarakat Indonesia, khususnya di daerah Toraja, namun belum diteliti lebih mendalam. Cabai katokkon adalah varietas cabai merah asal Kabupaten Toraja Utara dan banyak dibudidayakan di beberapa kabupaten di Provinsi Sulawesi Selatan. Cabai ini memiliki potensi yang sangat bagus untuk dikembangkan menjadi varietas cabai unggul karena rasanya yang pedas, bentuknya yang unik, serta nilai ekonominya yang tinggi. Kandungan kimiawi yang ada dalam cabai katokkon serta beberapa jenis cabai pada umumnya yang meliputi vitamin C, karotenoid, dan capsaicin dapat dimanfaatkan untuk meningkatkan imun manusia terhadap infeksi SARS-CoV-2.
Judul Seri | - |
---|---|
No. Panggil | 635.6 BUD k |
Penerbit | Yogyakarta : Gadjah Mada University Press., 2022 |
Deskripsi Fisik | xx, 178 hlm. : ilus. ; 23 cm |
Bahasa |
Indonesia |
ISBN/ISSN | 978-623-359-092-1 |
Klasifikasi | 635.6 |
Tipe Isi | - |
Tipe Media | - |
Tipe Pembawa | - |
Edisi | Cet. 1 |
Subjek | |
Info Detail Spesifik | - |
Pernyataan Tanggungjawab | Budi setiadi daryono |
Tidak tersedia versi lain