Text
Metode pengambilan cotoh dan analisis data biofisik sumberdaya perikanan dan kelautan
Informasi merupakan elemen ilmu pengetahuan dan teknologi yang sangat diperlukan dalam semua segi dan tingkat kehidupan. Pada salah satu bagian, informasi diwujudkan dalam suatu seri karakter/perubah dan observasi yang membentuk ddata.Data ini menjadi bagian yang sangat penting dalam menjelaskan informasi yang terkandung di dalamnya. Untuk dapat menggali informasi yang terkandung di dalam data, diperlukan suatu analisis data yang tepat.Analsiis data, antara lain dapat mengarahkan kita kepada suatu pencarian hubungan antara karakter/perubah dan/atau pengukuran pengaruh dari satu atau beberapa karakter/perubah terhadap karakter/perubah lain.
Dalam buku ini hanya sajikan ikhtisar dari beberapa metode pengambilan data (pengambilan contoh)dan analisis data dengan lebih mengarahkan pada konsep dasar dan aplikasinya.
Judul Seri | - |
---|---|
No. Panggil | 639.2 GEO m |
Penerbit | Bogor : IPB Press., 2023 |
Deskripsi Fisik | xiv, 100 hlm. : ilus. ; 23 cm |
Bahasa |
Indonesia |
ISBN/ISSN | 978-623-467-594-8 |
Klasifikasi | 639.2 |
Tipe Isi | - |
Tipe Media | - |
Tipe Pembawa | - |
Edisi | Cet. 1 |
Subjek | |
Info Detail Spesifik | - |
Pernyataan Tanggungjawab | Geoffrey Bengen, Dietriech |
Tidak tersedia versi lain