Text
Analisis dan desain berorientasi objek
Buku Analisis dan Desain Berorientasi Objek ini membahas pendekatan berorientasi objek: analisis, desain dan implementasi. Analisis untuk menganalisis kebutuhan. Desain sebagai solusi permasalahan, sedangkan Implementasi sebagai solusi pemrograman dan basis data.
Contoh-contoh utama program menggunakan Bahasa Pemrograman Berorientasi Objek C++. Disamping itu juga dilengkapi dengan contoh-contoh analisis dan desain untuk beberapa aplikasi dengan pemrograman menggunakan Borland Pascal, JavaScript, Macromedia Flash dan Macromedia Director.
Judul Seri | - |
---|---|
No. Panggil | 005.117 ARI a |
Penerbit | Yogyakarta : Graha ilmu., 2019 |
Deskripsi Fisik | xiv, 252 hlm. : ilus. ; 24 cm |
Bahasa |
Indonesia |
ISBN/ISSN | 978-623-228-085-4 |
Klasifikasi | 005.117 |
Tipe Isi | - |
Tipe Media | - |
Tipe Pembawa | - |
Edisi | Ed. 2, Cet. 1 |
Subjek | |
Info Detail Spesifik | - |
Pernyataan Tanggungjawab | Ariesto Hadi Sutopo |
Tidak tersedia versi lain