Text
Teori permainan dan aplikasinya
Teori permainan selain dikenal sebagai cabang dari ilmu matematika juga sangat luas aplikasinya dalam ilmu ekonomi. Dalam perkembangannya terkini, teori permainan juga diaplikasikan pada masalah teknik, biologi, dan sebagainya. Khusus untuk permainan kooperatif juga sangat berkembang aplikasinya untuk masalah koordinasi.
Dalam buku ini teori-teori yang diberikan dilengkapi dengan contoh-contoh aplikasi pada masalah-masalah sehari-hari yang sederhana. Penjelasan dan contoh ilustrasi diharapkan semakin memudahkan pembaca dalam memahami konsep-konsep dan metode-metode pada perma inan non-kooperatifdan kooperatif.
Judul Seri | - |
---|---|
No. Panggil | 519.3 SAL t |
Penerbit | Yogyakarta : UGM Press., 2022 |
Deskripsi Fisik | xiii, 175 hlm, : ilus, ; 23 cm |
Bahasa |
Ind. |
ISBN/ISSN | 978-623-359-115-7 |
Klasifikasi | 519.3 |
Tipe Isi | - |
Tipe Media | - |
Tipe Pembawa | - |
Edisi | Cet.1 |
Subjek | |
Info Detail Spesifik | - |
Pernyataan Tanggungjawab | Salmah |
Tidak tersedia versi lain