Text
Politik luar negeri kontemporer Indonesia : Proyeksi praktis atas pencapaian kepentingan nasional Indonesia
Permasalahan kebijakan yang dihadapi Indonesia didalam buku ini dapat dikategorikan kedalam tiga bagian berdasarkan kajian hubungan internasional yaitu meliputi kajian keamanan internasional yang difokuskan pada isu-isu keamanan tradisional dan keamanan non-tradisional, serta kajian ekonomi politik internasional. Kajian keamanan internasional lebih difokuskan pada keamanan maritim Indonesia khususnya isu Laut Natuna Utara, keterlibatan Indonesia dalam mewujudkan perdamaian dan ketertiban dunia khususnya diskriminasi Tiongkok atas Muslim Uighur dan dalam diplomasi penyelesaian konflik Israel dan Palestina.
Judul Seri | - |
---|---|
No. Panggil | 327.598 DAR p |
Penerbit | Yogyakarta : Deepublish publisher., 2022 |
Deskripsi Fisik | viii, 171 hlm. ; 23 cm |
Bahasa |
Indonesia |
ISBN/ISSN | 978-623-02-5100-9 |
Klasifikasi | 327.598 |
Tipe Isi | - |
Tipe Media | - |
Tipe Pembawa | - |
Edisi | Cet. 1 |
Subjek | |
Info Detail Spesifik | - |
Pernyataan Tanggungjawab | Darwis, H |
Tidak tersedia versi lain