Text
Ekonomi publik : Teori dan terapan
Buku ini membahas sistem ekonomi pemerintah negara, kemudian dilanjutkan dengan materi pendapatan dan belanja negara (APBN) dan diikuti dengan pembahasan anggaran pendapatan dan belanja daerah (APBD). Kemudian untuk memahami persoalan makro dan mikro diuraikan pula hal-hal yang berkaitan dengan ekonomi publik serta pembahasan terakhir mahasiswa melakukan observasi 10 objek di Kota Samarinda tentang implementasi ekonomi publik.
Judul Seri | - |
---|---|
No. Panggil | 336 ABD e |
Penerbit | Samarinda : Mulawarman University Press., 2023 |
Deskripsi Fisik | viii, 354 hlm. : ilus. ; 23 cm |
Bahasa |
Indonesia |
ISBN/ISSN | 978-623-8376-03-2 |
Klasifikasi | 336 |
Tipe Isi | - |
Tipe Media | - |
Tipe Pembawa | - |
Edisi | Cet. 1 |
Subjek | |
Info Detail Spesifik | - |
Pernyataan Tanggungjawab | Abd.Rachim AF |
Tidak tersedia versi lain