Text
Pembelajaran ilmu pengetahuan alam dasar-dasar untuk praktik
Buku ini membahas dasar-dasar pembelajaran IPA sebagai fondasi untuk
mempelajari aspek-aspek pendidikan IPA yang lebih lanjut dan untuk landasan
melaksanakan pembelajaran IPA. Untuk membelajarkan IPA setidaknya ada lima
area penting yang harus dikuasai seorang guru, yaitu a) hakikat IPA, b) teori
belajar, c) strategi membelajarkan, d) materi IPA, dan e) jenis-jenis berpikir.
Kelima area tersebut saya pandang sebagai pengetahuan dasar untuk
merancang dan melaksanakan pembelajaran IPA.
Buku ini ditulis berdasarkan kajian literatur, pengalaman, dan hasil-hasil
penelitian namun disajikan dalam bahasa yang sederhana agar dapat dibaca oleh
berbagai kalangan. Oleh karena itu, penjelasan disertai dengan contoh dan
ilustrasi agar lebih mudah dipahami. Mudah-mudahan penyederhanaan ini tidak
menghilangkan nilai akademiknya sehingga tetap dapat digunakan sebagai
rujukan akademik. Semoga buku ini bermanfaat bagi pengembangan pendidikan
Judul Seri | - |
---|---|
No. Panggil | 502 ARI p |
Penerbit | Bandung : UPI Press., 2021 |
Deskripsi Fisik | viii, 124 Hlm. : ILuss. ; 24 Cm |
Bahasa |
Indonesia |
ISBN/ISSN | 978-623-6988-50-3 |
Klasifikasi | 502 |
Tipe Isi | - |
Tipe Media | - |
Tipe Pembawa | - |
Edisi | Cet 1 |
Subjek | |
Info Detail Spesifik | - |
Pernyataan Tanggungjawab | Ari Widodo |
Tidak tersedia versi lain