Text
Praktis penelitian kualitatif
Buku ini membahas tentang latar belakang munculnya kegiatan penelitian, paradigma penelitian, kedudukan teori, langkah dasar penelitian, teknik dan alat pengumpul data serta deskripsi dan pembahasan hasil penelitian. Pemaparan dalam buku ini lebih ditekankan pada aspek praktiknya sehingga disajikan teori dilengkapi dengan contoh-contoh praktis agar dapat kiranya diaplikasikan dengan mudah. Buku ini lahir dari sebuah pemikiran yang sederhana dari penulis sehingga mudah dipahami dan diaplikasikan di lapangan. Selain memaparkan teori-teori dasar tentang penelitian kualitatif, buku ini juga memuat contoh analisis data hasil penelitian studi kasus tentang Pembinaan Semangat Nasionalisme Indonesia dalam Menghadapi Tantangan Kosmopolitanisme dan Etnisitas di Entikong, Wilayah Perbatasan Indonesia-Malaysia.
Judul Seri | - |
---|---|
No. Panggil | 001.42 MAR p |
Penerbit | Yogyakarta : Deepublish., 2020 |
Deskripsi Fisik | x, 181 Hlm. : Iluss. ; 25 Cm |
Bahasa |
Indonesia |
ISBN/ISSN | 978-623-02-1640-4 |
Klasifikasi | 001.42 |
Tipe Isi | - |
Tipe Media | - |
Tipe Pembawa | - |
Edisi | Cet 1 |
Subjek | |
Info Detail Spesifik | - |
Pernyataan Tanggungjawab | Mardawani |
Tidak tersedia versi lain