Text
Asas asas hukum pidana
Buku ini merupakan hasil pemikiran para ahli hukum pidana serta didasarkan juga pada pengalaman penulis sebagai Dosen Tetap sejak tahun 2011 di Fakultas Hukum Universitas Bhayangkara Jakarta Raya dengan mata kuliah yang diampu: Asas-asas Hukum Pidana, selain juga penulis menjadi dosen untuk mata kuliah lain, seperti Hukum Acara Pidana, Pidana dan Pemidanaan, Tindak Pidana Korupsi, dan Hapusnya Hak Menuntut. Diharapkan buku ini bermanfaat khususnya bagi para mahasiswa fakultas hukum, serta umumnya bagi para pembaca yang meminati Ilmu Hukum Pidana. Dalam buku ini, pneulis juga dalam beberapa bahasan menyinggung ketentuan yang terdapat dalam rancangan kitab undang-undang hukum pidana (KKHUP) ayang sebentar lagi akan diundangkan, sehingga buku ini tidak akan kehilangan orientasinya manakala RKUHP tersebut berlaku.
Judul Seri | - |
---|---|
No. Panggil | 345 LUK a |
Penerbit | Yogyakarta : Deepublish., 2020 |
Deskripsi Fisik | x, 120 hlm. ; 29 cm |
Bahasa |
Indonesia |
ISBN/ISSN | 978-623-02-0555-2 |
Klasifikasi | 345 |
Tipe Isi | - |
Tipe Media | - |
Tipe Pembawa | - |
Edisi | Cet. 1 |
Subjek | |
Info Detail Spesifik | - |
Pernyataan Tanggungjawab | Lukman Hakim |
Tidak tersedia versi lain