Text
Pemetaan sosial masyarakat pesisir : Teks pengantar & terapan
Pemetaan social masyarakat pesisir dlam buku ini adalah suatu upaya mendalam untuk menjelajahi kisah dan dinamika kehidupan yang terjalin antara manusia, lingkungan dan budaya ditepian lautan dan perairan. Fokus kajian pemetaan social masyarakat pesisir, mengarah pada pemahaman mendalam tentang keragaman dan kompleksitas interaksi, dimana masyarakatnya hidup dari sumber daya laut dengan status sebagai nelayan, buruh, budidaya, pembuat perahu, pengolah hasil produksi perikanan, pedagang dan lainnya.
Buku ini diharapkan dapat memberikan suatu pemahaman dan informasi ilmu pengetahuan mengenai pemetaan social masyarakat pesisir dalam konteks pengantar sebagai bahan kajian akedemis dan bahan dasar formulasi kebijakan.
Judul Seri | - |
---|---|
No. Panggil | 305.146 AND p |
Penerbit | Yogyakarta : Deepublish., 2024 |
Deskripsi Fisik | xii, 315 Hlm. : Iluss. ; 23 Cm |
Bahasa |
Indonesia |
ISBN/ISSN | 978-623-02-7964-5 |
Klasifikasi | 305.146 |
Tipe Isi | - |
Tipe Media | - |
Tipe Pembawa | - |
Edisi | Cet. 1 |
Subjek | |
Info Detail Spesifik | - |
Pernyataan Tanggungjawab | Andi Adri Arief |
Tidak tersedia versi lain