Text
Rotasi tanam bawang merah dan kedelai budidaya jenuh air di lahan pasang surut
Di dalam buku ini dipelajari bagaimana peluang pengembangan bawang merah di lahan pasang surut tipe B dengan teknologi budidaya jenuh air, pengertian budidaya jenuh air, varietas bawang merah yang adaptif di lahan pasang surut, hasil penelitian keragaman enam varietas bawang merah pada budidaya jenuh air di lahan pasang surut, respon bawang merah yang diberikan perlakuan coating inokulan aktinobakteri dengan pemberian ameliorant pupuk kendang dan serapan hara N, P, K, Fe, Bobot Kering, dan Produktivitas bawang merah, perancangan pengembangan rotasi tanam bawang merah dan kedelai serta hasil analisa usahatani pengembangan bawang merah dan kedelai melalui rotasi tanam.
Judul Seri | - |
---|---|
No. Panggil | 635.2 |
Penerbit | Bogor : IPB Press., 2024 |
Deskripsi Fisik | xiii, 98 hlm. :iluss. ; 23 cm |
Bahasa |
Indonesia |
ISBN/ISSN | 978-623-111-273-6 |
Klasifikasi | 635.2 |
Tipe Isi | - |
Tipe Media | - |
Tipe Pembawa | - |
Edisi | Cet.1 |
Subjek | |
Info Detail Spesifik | - |
Pernyataan Tanggungjawab | Munif Ghulamahdi...(Et.Al) |
Tidak tersedia versi lain