Text
Riset manajemen sumber daya manusia
Karyawan atau sumber daya manusia (SDM) memiliki pikiran, perasaan, dan perilaku tertentu yang melandasi motivasi, sikap, loyalitas, pemahaman, peran, komitmen, dan kepuasannya dalam bekerja. Hal ini amat memengaruhi kinerja karyawan dan pada akhirnya memengaruhi perusahaan pula. Karena perusahaan tidak bisa serta merta mengetahui hal tersebut, penyelidikan atau riset patut dilakukan.Riset sumber daya manusia sangat dibutuhkan perusahaana guna mengetahui semua aspek kerja para karyawan. Hal ini penting karena kondisi maju mundur perusahaan berada di tangan SDM-nya. Apakah karyawan merasakan stres, memiliki kepuasan kerja, loyal, termotivasi, dan berkomitmen terhadap perusahaan. Dalam buku ini disajikan materi riset manajemen sumber daya manusia mulai dari konsep hingga peluang dan tantangan riset manajemen sumber daya manusia di masqa yang akan datang.
Judul Seri | - |
---|---|
No. Panggil | 658.3072 PRI r |
Penerbit | Malang : Literasi Nusantara Abadi., 2023 |
Deskripsi Fisik | x, 154 hlm. ; 23 cm |
Bahasa |
Indonesia |
ISBN/ISSN | 978-623-495-208-7 |
Klasifikasi | 658.3072 |
Tipe Isi | - |
Tipe Media | - |
Tipe Pembawa | - |
Edisi | Cet. 1 |
Subjek | |
Info Detail Spesifik | - |
Pernyataan Tanggungjawab | Priyono |
Tidak tersedia versi lain