Text
Pengantar micro teaching : Keterampilan dasar mengajar
MICROTEACHING dikenal sebagai teknik latihan keguruan bagi calon guru untuk mengasah keterampilan dasar mengajarnya. Di perguruan tinggi, khususnya mahasiswa jurusan pendidikan, microteaching menjadi salah satu prasyarat yang harus ditempuh mahasiswa sebelum melaksanakan PPL (Praktik Pengalaman Lapangan). Melalui, pembelajaran microteaching ini, mahasiswa akan dinilai penampilan mengajarnya oleh dosen pembimbing sehingga ia mengetahui hal-hal yang perlu diperbaiki dan ditingkatkan ketika mengajar. Demikian pentingnya microteaching bagi calon guru, buku ini dihadirkan ke tengah-tengah pembaca untuk menyajikan hal-hal penting yang harus dipersiapkan calon guru sebelum mengajar, mulai dari persiapan pembelajaran hingga proses evaluasinya. Tujuannya, agar calon guru lebih profesional. Yang harus diketahui adalah seorang guru tidak hanya transfer of knowledge, tetapi juga transfer of value.
Judul Seri | - |
---|---|
No. Panggil | 370.71 SIT p |
Penerbit | Malang : Literasi Nusantara Abadi., 2022 |
Deskripsi Fisik | viii, 130 hlm. : ilus. ; 23 cm |
Bahasa |
Indonesia |
ISBN/ISSN | 978-623-329-811-7 |
Klasifikasi | 370.71 |
Tipe Isi | - |
Tipe Media | - |
Tipe Pembawa | - |
Edisi | Cet. 1 |
Subjek | |
Info Detail Spesifik | - |
Pernyataan Tanggungjawab | Siti Mutmainah |
Tidak tersedia versi lain