Text
Metode eksperimen dalam genetika bakteri
Buku “Metode Eksperimen dalam Genetika Bakteri” merupakan buku untuk kegiatan percobaan di laboratorium yang menggunakan bakteri sebagai model. Topik-topik percobaan dalam buku ini disusun berdasarkan pengalaman penulis selama ini di bidang genetika bakteri dan rekayasa genetika mikrob. Buku ini dapat menjadi pegangan bagi para mahasiswa Institut Pertanian Bogor yang mengambil Mata Kuliah Proyek Prokariot (MIK51D) dan Rekayasa Genetika Mikrob (MIK712), maupun mata kuliah lain yang terkait dengan genetika maupun rekayasa genetika bakteri. Di samping itu, buku ini diharapkan dapat juga memberikan gambaran dan pemahaman kepada para mahasiswa lainnya, peneliti, dan ilmuwan yang bekerja di bidang genetika maupun rekayasa genetika bakteri, khususnya dalam kegiatan eksperimen di laboratorium.
Judul Seri | - |
---|---|
No. Panggil | 579.30724 ARI m |
Penerbit | Bogor : IPB Press., 2021 |
Deskripsi Fisik | xvii, 166 hlm. : ilus. ; 23 cm |
Bahasa |
Indonesia |
ISBN/ISSN | 978-623-256-871-6 |
Klasifikasi | 579.30724 |
Tipe Isi | - |
Tipe Media | - |
Tipe Pembawa | - |
Edisi | Cet. 1 |
Subjek | |
Info Detail Spesifik | - |
Pernyataan Tanggungjawab | Aris Tri Wahyudi |
Tidak tersedia versi lain