Text
Pengantar akuntansi 1
buku Pengantar Akuntansi 1—Adaptasi Indonesia Edisi ke-5 Warren/Jones/Tayler mencakup fitur-fitur yang membantu penulis dalam memberikan konteks bagi mahasiswa untuk melihat betapa pentingnya akuntansi bagi karier dan bisnis mereka. Berikut beberapa fitur baru tersebut.
Baru! Menggunakan Analisis Data.
Baru! Pahami Lebih Lanjut kasus analisis data.
Baru! Ayat jurnal dengan akun T.
Baru! Ilustrasi mengenai akuntansi akrual di dalam akuntansi.
Baru! Skema terkini di setiap awal bab.
Baru! Penomoran PSAK yang berlaku efektif pada 1 Januari 2024.
Untuk memberikan nilai tambah (value added), buku ini dilengkapi dengan sebagian materi yang diterbitkan secara digital, yang mencakup sebagian latihan soal yang ada di akhir setiap bab (lanjutan latihan soal bernomor genap). Apabila tersedia maka terdapat juga materi pembelajaran daring (online) lain yang tidak ditemukan di dalam buku dan mempermudah dalam memahami topik pembahasan buku. Semua materi tersebut dapat diperoleh atau diakses dengan mengunjungi Platform Digital di www.penerbitsalemba.com dan menggunakan (menukar) Kode Akses Buku yang hanya ada di produk (buku) asli.
Judul Seri | - |
---|---|
No. Panggil | 657.042 PEN |
Penerbit | Jakarta : Salemba Empat., 2024 |
Deskripsi Fisik | xvii, 457 Hlm. : Iluss. ; 28 Cm |
Bahasa |
Indonesia |
ISBN/ISSN | 978-623-181-073-1 |
Klasifikasi | 657.042 |
Tipe Isi | - |
Tipe Media | - |
Tipe Pembawa | - |
Edisi | Ed 5 |
Subjek | |
Info Detail Spesifik | - |
Pernyataan Tanggungjawab | Carl S. Warren...(ET AL) |
Tidak tersedia versi lain