Text
Pengantar belajar bahasa
BAHASA merupakan sistem lambang bunyi ujaran yang digunakan untuk berkomunikasi oleh masyarakat pemakainya. Bahasa yang baik berkembang berdasarkan suatu sistem, yaitu seperangkat aturan yang dipenuhi oleh pemakainya. Bahasa dikatakan penting apabila memiliki jumlah populasi pemakai yang banyak, wilayah persebarannya luas, berperan penting dalam pengembangan sastra budaya, serta mengembangkan ilmu pengetahuan dan teknologi. Pembelajaran bahasa akan berhasil jika pendidik mengoptimalkan pembelajaran sesuai dengan kemampuan peserta didik. Pengoptimalan tersebut harus dirancang sesuai dengan tujuan pembelajaran bahasa. Dalam hal ini, pembelajaran setiap orang dapat dilakukan dengan berbagai cara. Ada yang belajar melalui pengamatan, penemuan, dan peniruan.
Judul Seri | - |
---|---|
No. Panggil | 407.1 PEN |
Penerbit | Malang : Literasi Nusantara Abadi., 2024 |
Deskripsi Fisik | viii, 166 hlm. ; 23 cm |
Bahasa |
Indonesia |
ISBN/ISSN | 978-623-114-553-6 |
Klasifikasi | 407.1 |
Tipe Isi | - |
Tipe Media | - |
Tipe Pembawa | - |
Edisi | Cet. 1 |
Subjek | |
Info Detail Spesifik | - |
Pernyataan Tanggungjawab | Samuel Mamonto |
Tidak tersedia versi lain