Text
Perancangan prototype kapal
Dalam buku ini, kami menguraikan lima bab utama yang dirancang untuk memberikan pemahaman yang menyeluruh tentang perancangan
prototype kapal. Bab pertama membahas Perencanaan Manufaktur Teknologi Rekayasa dan Manufaktur Kapal, yang mencakup dasar-dasar
strategi dan teknologi yang diperlukan untuk memulai proyek pembuatan kapal. Bab kedua, Dasar Manufaktur dan Konstruksi Kapal, memberikan penjelasan tentang prinsip-prinsip dasar yang menjadi landasan dalam proses konstruksi kapal. Selanjutnya, Desain Awal Prototype menjelaskan bagaimana merancang prototype yang efektif, diikuti oleh Proses Pembuatan Prototype yang mendetailkan tahapan praktis dalam pembuatan prototype. Terakhir, bab Finishing mengulas teknik-teknik akhir untuk memastikan kualitas dan keberhasilan prototype yang telah dibuat.
Judul Seri | - |
---|---|
No. Panggil | 623.82 PER |
Penerbit | Bandung : Widina Media Utama., 2024 |
Deskripsi Fisik | iv, 76 hlm. : ilus. ; 21 cm |
Bahasa |
Indonesia |
ISBN/ISSN | 978-623-500-320-7 |
Klasifikasi | 623.82 |
Tipe Isi | - |
Tipe Media | - |
Tipe Pembawa | - |
Edisi | Cet. 1 |
Subjek | |
Info Detail Spesifik | - |
Pernyataan Tanggungjawab | Adyk Marga Raharja...[et.al.] |
Tidak tersedia versi lain