Text
Sejarah penaklukan Jawa : Memoir of the Conquest of Java
Buku “Sejarah Penaklukan Jawa” ini merupakan warisan klasik yang sangat berharga dalam kontribusinya pada masyarakat sekarang tentang bagaimana kondisi Jawa pada abad ke-19.Berdasarkan pengamatan nyata, buku klasik ini merupakan laporan Sang Jenderal saat melakukan penaklukan di Pulau Jawa dan beberapa kisah keciltentang penaklukan di Sumatera, Kalimantan, Sulawesi dan Bali. Digambarkan secara jelas bagaimana kondisi sosial, budaya dan keagamaan di Jawa dan perbandingannya sebelum dikuasai oleh Inggris dan saat masih dikuasai Perancis dan Belanda.
Judul Seri | - |
---|---|
No. Panggil | 959.8022 WIL s |
Penerbit | London : Indoliterasi., 1815 |
Deskripsi Fisik | viii, 390 Hlm. : Iluss. ; 23 Cm |
Bahasa |
Indonesia |
ISBN/ISSN | 978-623-6496-59-6 |
Klasifikasi | 959.8022 |
Tipe Isi | - |
Tipe Media | - |
Tipe Pembawa | - |
Edisi | Cet 1 |
Subjek | |
Info Detail Spesifik | - |
Pernyataan Tanggungjawab | William Thorn, Major |
Tidak tersedia versi lain