Text
Aspek-aspek politik ekonomi sosial budaya dalam pendidikan
Buku ini membahas peran faktor ekonomi dalam membentuk aksebilitas pendidikan, memperkenalkan analisis mendalam terhadap dampak kondisi ekonomi terhadap pemerataan pendidikan. Sosial dan budaya juga menjadi fokus, dengan penelitian yang mendalam terhadap bagaimana nilai-nilai sosial dan budaya mempengaruhi kurikulum, metode pengajaran, serta interaksi di dalam lingkungan pendidikan.
Judul Seri | - |
---|---|
No. Panggil | 320.6071 ASP |
Penerbit | Yogyakarta : Lembaga Ladang Kata., 2024 |
Deskripsi Fisik | x, 230 hlm. ; 23 cm |
Bahasa |
Indonesia |
ISBN/ISSN | 978-623-138-088-3 |
Klasifikasi | 320.6071 |
Tipe Isi | - |
Tipe Media | - |
Tipe Pembawa | - |
Edisi | Cet. 1 |
Subjek | |
Info Detail Spesifik | - |
Pernyataan Tanggungjawab | Warman...[et.al.] |
Tidak tersedia versi lain