Text
Autobiografi Mahatma Gandhi : Kisah tentang eksperimen-eksperimen saya terhadap kebenaran
Buku autobiografi ini mengisahkan sejarah seorang yang berhasil menuliskan kisah hidupnya dengan tinta emas. Orang tersebut adalah Mahatma Gandhi atau Mohandas Karamchand Gandhi. Salah satu sosok yang mengabdikan seluruh hidupnya untuk perjuangan kemanusiaan melawan segala bentuk penindasan.
Termasuk menghapus kasta dan ketidakadilan atas kaum yang dianggap sangat rendah. Perjalanan kisah Mahatma Gandhi yang sangat mulia itulah yang mungkin membuat Wied Prana tergerak untuk menuliskan biografi Mahatma Gandhi. Buku ini menceritakan Mahatma Gandhi saat muda hingga ia menjadi pejuang anti kekerasan.
Judul Seri | - |
---|---|
No. Panggil | R 920.71 GAN a |
Penerbit | Jakarta : Narasi., 2019 |
Deskripsi Fisik | xvi, 213 Hlm. : Iluss; 23 Cm |
Bahasa |
Indonesia |
ISBN/ISSN | 978-602-5792-09-0 |
Klasifikasi | 920.71 |
Tipe Isi | - |
Tipe Media | - |
Tipe Pembawa | - |
Edisi | Cet 1 |
Subjek | |
Info Detail Spesifik | - |
Pernyataan Tanggungjawab | Gandhi, M.K |
Tidak tersedia versi lain