Text
Optimasi sistem tenaga
Pemecahan masalah optimasi pada sistem tenaga listrik sangat sulit untuk dilakukan karena sistem tenaga yang sangat kompleks, besar, dan secara geografis juga luas serta dipengaruhi oleh banyak faktor lain yang tidak terduga. Untuk mengatasi hal itu, kita perlu menggunakan metode optimasi untuk mendapatkan hasil yang paling efisien dalam menyederhanakan perumusan masalah dan pelaksanaanya. Buku Optimasi sistem tenaga karangan HM. Hartono ini menyajikan gambaran-gambaran penting mengenai optimasi sistem tenaga secara matematis, dengan menyajikan teori dan contoh aplikasinya. Buku Optimasi sistem tenaga menjelaskan tentang beberapa faktor penting dalam sistem tenaga, karakteristik unit-unit pembangkit, penyaluran daya listrik ekonomi unit termal, transmisi, unit commitment, pembangkitan dengan suplai energi terbatas, hidrotermal koordinasi, kontrol pembangkit, dan pertukaran daya dan energi.
Judul Seri | - |
---|---|
No. Panggil | 621.31011 HAR o |
Penerbit | Bandung : Manggu Makmur Tanjung Lestari., 2023 |
Deskripsi Fisik | vi, 179 hlm. : ilus. ; 25 cm |
Bahasa |
Indonesia |
ISBN/ISSN | 978-602-5717-97-0 |
Klasifikasi | 621.31011 |
Tipe Isi | - |
Tipe Media | - |
Tipe Pembawa | - |
Edisi | - |
Subjek | |
Info Detail Spesifik | - |
Pernyataan Tanggungjawab | Hartono, HM |
Tidak tersedia versi lain