Text
Dermatosis berbasis problem pada lanjut usia
Buku Kedokteran berjudul Buku Dermatosis Berbasis Problem Pada Lanjut Usia Tahun 2024 merupakan Agnes Rosarina Prita Sari, dkk. Buku kedokteran ini disusun sebagai salah satu buku referensi dan pegangan bagi sejawat klinisi dalam mendiagnosis dan memberikan tata laksana pasien pada berbagai kasus di bidang dermatologi geriatri. Keunggulan buku ini yaitu karena berbasis kasus, sehingga dapat lebih diaplikasikan sehari-hari bila menemukan kasus yang sama atau serupa. Tersusun atas delapan bab, buku ini mengulas berbagai penyakit dan permasalahan pada kulit meliputi keluhan kulit tersering seperti kulit gatal dan kering, autoimun berikut ciri-ciri dan gejalanya, inflamasi, premaligna dan neoplasma, ulkus dan luka akibat tekanan, erupsi obat, serta urtikaria.
Semoga buku ini bermanfaat bagi segenap pembaca, khususnya bagi kalangan klinisi dan praktisi kesehatan, sebagai referensi yang dapat dijadikan acuan dalam mendiagnosis dan memberikan tata laksana pasien pada berbagai kasus di bidang dermatologi. Selamat membaca!
Daftar Isi Buku Kedokteran dengan judul Buku Dermatosis Berbasis Problem Pada Lanjut Usia Tahun 2024, diantaranya:
Keluhan Kulit Tersering
Infeksi
Autoimun
Inflamasi
Premaligna Dan Neoplasma
Ulkus
Erupsi Obat
Urtikaria
Judul Seri | - |
---|---|
No. Panggil | 616.50846 DER |
Penerbit | Yogyakarta : Deepublish., 2024 |
Deskripsi Fisik | xviii, 259 Hlm, : Iluss. ; 25 Cm |
Bahasa |
Indonesia |
ISBN/ISSN | 978-623-02-9284-2 |
Klasifikasi | 616.50846 |
Tipe Isi | - |
Tipe Media | - |
Tipe Pembawa | - |
Edisi | Cet 1 |
Subjek | |
Info Detail Spesifik | - |
Pernyataan Tanggungjawab | Agnes Rosarina Prita Sari...[et al] |
Tidak tersedia versi lain