Text
Melatih keterampilan sosial anak penyandang autism spectrum disorder
Autism spectrum disorder (ASD) merupakan gangguan perkembangan anak yangf memerlukan penanganan intensif dan jangka panjang. Sayangnya, biaya tinggi seringkali menjadi penghalang dalam intervensi yang berkelanjutan. Buku ini hadir sebagai panduan bagi orang tua untuk berperan aktif dalam merancang dan menerapkan program intervensi keterampilan sosial bagi anak penyandang ASD. Dengan pemahaman yang lebih baik mengenai ASD dan keterampilan sosial, orang tua dapat mendukung intervensi secara efektif di rumah.
Judul Seri | - |
---|---|
No. Panggil | 302.14 HER m |
Penerbit | Bandung : UPI Press., 2024 |
Deskripsi Fisik | x, 140 hlm. : ilus. ; 24 cm |
Bahasa |
Indonesia |
ISBN/ISSN | 978-623-454-153-3 |
Klasifikasi | 302.14 |
Tipe Isi | - |
Tipe Media | - |
Tipe Pembawa | - |
Edisi | - |
Subjek | |
Info Detail Spesifik | - |
Pernyataan Tanggungjawab | Herlina |
Tidak tersedia versi lain