Text
Interaksi dan motivasi dalam belajar mengajar
Pendidikan memiliki peranan yang sangat penting bagi kemajuan suatu bangsa. Oleh karena itu individu sebagai penerus bangsa harus memperdulikan pendidikan, memperbaikinya dari segi kualitas dan kuantitas nya. Wajib belajar 9 tahun merupakan bentuk kepedulian serta usaha pemerintah untuk meningkatkan mutu pendidikan di Indonesia pada khususnya. Pendidikan menjadi salah satu kebutuhan pokok manusia yang harus dipenuhi, yang mempunyai tujuan tinggi dari sekedar untuk tetap hidup sehingga manusia menjadi lebih terhormat dan mempunyai kedudukan yang lebih tinggi dari pada yang tidak berpendidikan.
Judul Seri | - |
---|---|
No. Panggil | 370.154 GUS i |
Penerbit | Malang : Literasi Nusantara Abadi., 2023 |
Deskripsi Fisik | x, 126 hlm. : ilus. ; 23 cm |
Bahasa |
Indonesia |
ISBN/ISSN | 978-623-495-636-8 |
Klasifikasi | 370.154 |
Tipe Isi | - |
Tipe Media | - |
Tipe Pembawa | - |
Edisi | Cet. 1 |
Subjek | |
Info Detail Spesifik | - |
Pernyataan Tanggungjawab | Gusti Herizal |
Tidak tersedia versi lain