Text
Pengantar ekonomi internasional
Ekonomi internasional merupakan ilmu ekonomi yang mempelajari hubungan ekonomi antarnegara, seperti perdagangan, investasi, dan pergerakan modal. Ekonomi internasional juga membahas dampak saling ketergantungan antarnegara di dunia.
Buku ini dirancang untuk membantu mahasiswa, dosen, peneliti, dan praktisi memahami ekonomi internasional. Buku ini berisi delapan bab yang membahas ekonomi internasional yang akan dijelaskan sebagai berikut.
Konsep Dasar Ekonomi Internasional
Perdagangan Ekonomi Internasional
Teori Perdagangan Ekonomi Internasional
Kebijakan Makroekonomi Internasional
Hukum Ekonomi Internasional
Pasar Valuta Asing dalam Perdagangan Ekonomi Internasional
Neraca dan Tata Cara Pembayaran pada Ekonomi Internasional
Judul Seri | - |
---|---|
No. Panggil | 337 MUH p |
Penerbit | Malang : Literasi Nusantara., 2024 |
Deskripsi Fisik | vii, 126 Hlm. : Iluss. ; 23 Cm |
Bahasa |
Indonesia |
ISBN/ISSN | 978-623-127-343-7 |
Klasifikasi | 337 |
Tipe Isi | - |
Tipe Media | - |
Tipe Pembawa | - |
Edisi | Cet 1 |
Subjek | |
Info Detail Spesifik | - |
Pernyataan Tanggungjawab | Muhamad Rifai |
Tidak tersedia versi lain