Akar masalah terjadinya kasus ledakan hama pada budidaya padi sawah adalah penerapan pola monokultur Monokultur merupakan penanaman satu jenis tanaman dalam satu hamparan. Pola ini mengakibatkan penyederhanaan keanekaragaman hayati di dalam lahan budidaya atau agroekosistem. Penyederhanaan tersebut akan berimplikasi pada ketergantungan yang tinggi agroekosistem terhadap intervensi manusia. …
Buku "Ambang Kendali Hama Tanaman Bawang Merah Dataran Tinggi" merupakan panduan komprehensif yang ditujukan kepada para petani, peneliti, dan praktisi pertanian yang berkecimpung dalam budidaya tanaman bawang merah di daerah dataran tinggi. Tanaman bawang merah merupakan komoditas penting dalam sektor pertanian yang memberikan kontribusi signifikan terhadap perekonomian lokal. Namun, seperti h…
Buku peranan pengendalian hama terpadu dalam pembangunan berkelanjutan mengungkapkan keterkaitan strategis antara pengelolaan hama yang inovatif dan tujuan global untuk pembangunan berkelanjutan. Penulis buku ini mengajak pembaca untuk menyelami dunia PHT, yang tidak hanya berfokus pada eliminasi hama, tetapi lebih pada menciptakan keseimbangan ekologis dan mengurangi dampak negatiuf terhadap l…
Buku hama tanaman perkebunan ini memberikan panduan lengkap mengenai berbagai jenis hama yang sering menyerang tanaman perkebunan utama di Indonesia, seperti kelapa sawit, karet, kopi, kako, teh, dan aren. Setiap bab menyajikan penjelasan mendetail tentang karakteristik hama-hama tersebut serta teknik pengelolaan yang tepat, mulai dari metode pengendalian konvensional hingga pendekatan yang leb…
Dalam menciptakan ketahanan pangan, pertanian terus dihadapkan pada tantangan kompleks, salah satunya adalah permasalahan terkait hama tanaman yang dapat merugikan hasil pertanian secara signifikan. Dalam upaya untuk menjawab tantangan ini, konsep pengendalian hama terpadu (PHT) muncul sebagai pendekatan yang holistik dan berkelanjutan. PHT tidak hanya menyasar pengurangan populasi hama, tetapi…
Proses produksi pertanian merupakan siklus kegiatan prapanen (on farm), panen, dan pascapanen (off farm). Produk pertanian sebelum dikonsumsi disimpan dalam kurun waktu tertentu. Lama simpan antara lain ditentukan oleh macam komoditas, tujuan penyimpanan, teknologi, kondisi lingkungan fisik, dan adanya ancaman kerusakan akibat serangan binatang perusak serta mikroorganisme. Binatang perusak ada…
Buku ini akan membawa pembaca menjelajahi segala sesuatu tentang melindungi tanaman dari serangan patogen. Bab-babnya merangkum aspek-aspek seperti interaksi tanaman dan patogen, pengaruh iklim terhadap patogen, cara penyebaran patogen, dan mekanisme ketahanan tanaman. Kita juga akan memahami inovasi bioteknologi dalam pengembangan varietas tahan. Terakhir, pembahasan tentang pengendalian denga…
Parasit Biota Akuatik merupakan salah satu mata kuliah wajib bagi Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan, Universitas Mulawarman. Pada beberapa universitas di Indonesia juga ada dengan nama mata kuliah yang beragam seperti penyakit ikan parasit dan penyakit ikan dan kesehatan ikan. Ruang lingkup mata kuliah ini meliputi pengertian parasit, identifikasi parasit pada biota akuatik seperti jamur, p…
Keong mas Pomacea canaliculata adalah salah satu dari 100 spesies alien invasif terburuk di dunia dan menjadi hama padi yang sangat merusak. Keong asli Argentina ini tersebar ke berbagai negara melalui jual-beli untuk hewan piaraan akuarium dan dikonsumsi karena kaya gizi. Ketidakhati-hatian dalam memelihara menyebabkan keong mas merebak di perairan umum, termasuk sawah hingga eksplosi dan meru…