buku ini masih sangat sederhana dan tidak tertutup kemungkinan adanya kesalahan maupun kekurangan. Oleh karena itu dengan segala kerendahan hati serta harapan, kiranya para mahasiswa serta pembaca dapat memberikan saran maupun kritik yang positif untuk Penyempurnaan
Buku konsep dasar perpajakan : Memahami konsep-konsp dasar dalam kajian perpajakan di Indonesia adalah buku yang menguraikan dengan jelas prinsip-prinsip dasar dalam sistem perpajakan Indonesia.Dari pengertian pajak hingga sistem pemungutan pajak, setiap aspek penting dalam perpajakan dibahas secara komprehensif. Para pembaca akan dipandu melalui pemahaman tentang fungsi pajak dalam perekonomia…
Perpajakan : Dilengkapi undang-undang pajak terbaru tentang harmonisasi peraturan perpajakanerpajakan merupakan ilmu pengetahuan yang bersumber dari undang-undang dan peraturan-peraturan sehingga dalam aplikasinya harus berjalan dengan regulasi yaitu undang-undang dan peraturan-peraturan perpajakan yang berlaku. Undang-undang dan peraturan perpajakan setiap saat mengalami perubahan, seiring de…
Buku perpajakan ini akan menjadi penopang dan penambah wawasan serta keilmuan masyarakat luas, terutama yang membaca buku ini sehingga sadar akan pentingnya perpajakan karena dalam buku ini menyimpang sejumlah hal-hal penting serta rahasia yang harus di ketahui oleh seluruh masyarakat maupun pemilik perusahaan dalam menstabilkan persahaannya pada bidang perpajakan.
Buku ini, berjudul âPERPAJAKAN: Berdasarkan Pelayanan dan Pemahaman Kesadaran,â mengajak pembaca untuk melihat perpajakan dari sudut pandang yang lebih luas. Bukan hanya sekadar mengulas peraturan-peraturan pajak yang kompleks, tetapi juga merangkul aspek pelayanan kepada masyarakat dan kesadaran akan dampak positif yang dapat dihasilkan melalui pemenuhan kewajiban perpajakan.
Review USKP A/B/C memberikan gambaran perihal bagaimana para praktisi dalam menghadapi ujian sertifikasi konsultan pajak. Review USKP A/B/C tidak hanya memberikan penjelasan hal-hal pajak, tetapi lebih rinci membahas masalah KUP, kode etik IKPI, PBB & BPBTPB, PPSP, Bea materai, potong pungut, PPN & PP NBm, SPTOP, SPT Badan, akuntansi pajak dan pajak internasional.
Apa Anda masih kesulitan menyusun laporan pajak tahunan? Apa Anda ingin mengetahui kesehatan keuangan di perusahaan Anda? Atau apakah Anda masih mengalami kesulitan dalam mencatat, mengklasifikasikan, dan menganalisis transaksi keuangan dalam usaha yang Anda kelola? Anda tak perlu khawatir lagi, karena buku ini menyajikan materi-materi tentang ilmu akuntansi dan perpajakan. Seperti yang Anda t…
Buku ini bertujuan untuk membantu para wajib pajak terutama praktisi perpajakan ( Pimpinan Unit/divisi/ bagian perpajakan ) tentang bagaimana mencatat dan mengatasi kewajiban-kewajiban tersebut. di samping itu , buku ini dapat pula di gunakan oleh masyarakat , para mahasiswa, dan akademisi karena disamping di sesuaikan dengan ketentuan peraturan perundang-undangan perpajakan juga di lengkapi d…
Perpajakan: Teori dan Kasus Edisi 6 ini merupakan salah satu buku terpopuler yang memberikan pendekatan modern mengenai perpajakan. Buku ini dilengkapi dengan kasus dalam berbagai kegiatan perpajakan dan perangkat selalu up-to-date sehingga menggambarkan kenyataan yang sedang terjadi. Buku yang telah mencapai edisi keenam ini dimaksudkan untuk memenuhi kelengkapan kebutuhan literatur perpajakan…