Ilmu pengetahuan Administrasi Pendidikan sebagai salah satu cabang ilmu sosial yang boleh dikatakan masih teramat muda dalam hitungan usia, namun perkembangannya cukup signifikan, dengan membawa prinsip-prinsip universal. Karena keberhasilan di dalam pengelolaan pendidikan sangat ditentukan oleh bagaimana mengelola program pendidikan itu sendiri. Peranan administrasi pendidikan merupakan sebaga…
Kualitas pendidikan dipengaruhi oleh berbagai faktor, satu diantaranya adalah guru. Guru yang menjadi aspek penentu dalam mewujudkan pendidikan yang berkualitas karena guru memegang peran penting dalam sebuah proses pendidikan. Oleh karena itu upaya memastikan kualitas guru merupakan sebuah tantangan bagi sebuah bangsa dan negara untuk menjamin keberlangsungan dan mutu sektor pendidikannya. Bu…
Salah satu upaya menjadikan mahasiswa terampil menulis di antaranya dengan menerapkan model, media, atau bahan pengajaran lain yang dapat mendukung proses pembelajaran, selain itu, dosen juga perlu menanamkan kesadaran akan pentingnya membaca yakni melalui pemberian tugas-tugas yang mendorong mahasiswa untuk lebih aktif dalam membaca, terlepas dari apapun bahan bacaannya. Dengan demikian , diha…
Buku ini membahas tentang konsep pengetahuan, pendidikan kewirausahaan, pengetahuan, dan keterampilan kewirausahaan, bidang usaha, intensi berwirausaha dalam perspektif theory planned behavior dan pengetahuan kewirausahaan sebagai prediktor komponen theory planned behavior.
Mengevaluasi pengaruh dari suatu inovasi pedagogis (dalam desain pre-posttest) sering kali dilakukan dengan cara mencari perbedaan yang signifikan pada suatu ukuran konten tertentu. Meskipun jenis penelitian ini dapat memberikan informasi berharga tentang ada atau tidaknya pengaruh tetapi memiliki “keterbatasan” dalam menjelaskan rincian tentang sifat dari pengaruh dimaksud. Padahal, besarn…
Mengevaluasi pengaruh dari suatu inovasi pedagogis (dalam desain pre-posttest) sering kali dilakukan dengan cara mencari perbedaan yang signifikan pada suatu ukuran konten tertentu. Meskipun jenis penelitian ini dapat memberikan informasi berharga tentang ada atau tidaknya pengaruh tetapi memiliki “keterbatasan” dalam menjelaskan rincian tentang sifat dari pengaruh dimaksud. Padahal, besarn…
Untuk mencapai sustainable Development Goals (SDGs) atau yang dalam bahasa Indonesia di kienal dengan Istilah " Tujuan pembengunan yang berkelanjutan " di perlukan manusia-manusia yang mengerti, sadar dan mau bertindak. pendidikan memainkan pertan kunci sebabselain sebagai salah satu dari 17 SDGs. Pendidikan merupakan wahana untuk mencapai tujuan -tujuan pembangunan berkelanjutan lainnya. Progr…
Education has two dimensions, namely the conservative and the anticipative ones. The former deals eit providing thr students withthe competencies a nation need to conserve. The later deals withthose needed to anticipate the demand in the future.
Buku ini di susun dilatarbelakangi oleh lima alasan, yaitu : pertama, keprihatinan terhadap pelaksanaan pendidikan agaman di Perguruan Tinggi Umum (PTU); kedua, adanya kesan kurang positif dari sebahagian masyarakat terhadap pelaksanaan kuliah pendidikan agama islam (PAI) di PTU; ketiga, adanya sinyalemen sebahagian besar mahasiswa PTU bahwa kuliah PAI cukup membosankan, materinya tindih, metod…
Buku yang berjudul Manajemen Pendidikan (Teori dan Praktik dalam Penyelenggaraan Sistem Pendidikan Nasional), ini ditulis berdasarkan kebutuhan sumber rujukan mahasiswa Program Studi Manajemen Pendidikan di perguruan tinggi. Konsep dan teori tentang penyelenggaraan pendidikan nasional di dalam buku ini sangat lengkap dan terinci dengan baik, mulai dari konsep dasar manajemen, perencanaan pendid…