Supervisi pendidikan merupakan satu elemen penting dalam pendidikan yang dapat mendorong perbaikan pendidikan, supervisi pendidikan bertujuan untuk menumbuhkan kesadaran dari dalam. Sehingga, timbul keinginan untuk melekukan perbaikan supaya pendidikan mengalami peningkatan kualitas, terhindar dari keterbelakangan, kemerosotan, dan kemunduran. Supervisi pendidikan juga bertujuan untuk membangun…
Esensi merdeka belajar adalah kemerdekaan berpikir dan bertindak dalam kegiatan pembelajaran. Anak diberi kebebasan untuk mengekspresikan dan mengeksplorasi ide, gagasan dan imajinasinya dalam diskusi maupun karya. Penyajian pembelajaran bagi anak usia dini harus mengutamakan proses yang dikemas dalam kegiatan bermain dan permainan. Anak usia dini melaksanakan kegiatan belajar sambil bermain, d…
Buku UKMPPD : Uji Kompetensi Mahasiswa Program Profesi Dokter akan membantu anda dalam mempersiapkan ujian mulai dari tahap persiapan hingga tahap UKMPPD. Dalam buku ini terdapat kumpulan soal pilihan ganda dan OSCE yang di lengkapi dengan pembahasannya, serta tips dan trik dalam menghadapi UKMPPD.
Buku ini merupakan refleksi dari teman-teman mahasiswa Prodi PAUD Sekolah Pascasarjana UPI dalam menuangkan ide-ide cemerlang mereka pada sebuah karya yang sederhana, mudah cerna dan mengandung banyak manfaat. Buku ini disajikan dengan menyeimbangkan antara kajian teoretis dan praktis tentang dinamika PAUD
Buku ini ditulis dengan tujuan untuk membantu mahasiswa, dosen dan juga para guru di Indonesia yang melaksanakan proses penelitian. Disusun secara lengkap, mencakup metode penelitian kuantitatif, metode penelitian kualitatif, serta metode penelitian tindakan kelas, dengan bahasa singkat dan padat namun mudah dipahami. Tidak hanya itu, penulisan metode penelitian dalam buku ini juga disertai con…
The Smartest Kids in The World adalah saripati rahasia pendidikan bagaimana seyogianya sebuah pemerintah, masyarakat, tenaga didik, dan orang tua mendidik anak-anaknya. Diulas dalam narasi yang enak dibaca, Amanda Ripley tak ragu lagi telah membocorkan rahasia penting ketiga negara itu. Buku ini menambah referensi saya tentang kualitas pendidikan yang sudah teruji di negara seperti Findlandia,…
Salah satu tujuan dari pendidikan adalah untuk membentuk watak positif dari peserta didik. Mendidik anak berarti mengondisikan karakter anak sedemikian rupa sehingga sesuai dengan nilai-nilai positif kehidupan bangsa. Namun dalam prosesnya, pendidikan sangat rentan terkontaminasi oleh banyak faktor yang merusak dan menyebabkan terjadinya degradasi moral bangsa. Kondisi ini tentu cukup mengkhawa…
Evaluasi berarti pengumpulan kenyataansecara sistematis untuk menetapkan apakah dalam kenyataanya terjadi perubahan dalam diri siswa dan menetapkan sejauh mana tingkat perubahan dalam diri pribadi siswa.Evaluasi pendidikan adalah kegiatan menilai yang terjadi dalam kegiatan pendidikan. Bertujuan melakukan evaluasi dalam proses belajar mengajar untuk mendapatkan informasi akurat mengenai tingkat…