buku ini mengungkap kajian aktual dan faktual tentang Kepemimpinan Transformarsional. Khususnya kajian dalam peningkatan Resilliensi melalui Oraganizational Citizenship Behavior dan Learning Oraganization. Selama Panedemi Covid 19. Harapanya dap[at memeberikan mamnfaat kepada para pembaca dalam mengkaji tema yang sama
Buku ini mengupas secara detail bagaimana memunculkan potensi kepemimpinan yang kita miliki. Manfaat bagi diri sendiri adalah mampu mengatur dan mengelola diri untuk mencapai kesuksesan yang kita cita-citakan. Buku ini penting untuk dibaca karena memuat semua cara menjadi pemimpin, dari tingkat dasar hingga tingkat lanjut. Dengan mempelajari buku ini, pembaca bukan hanya mampu memimpin diri sen…