Setiap Orang akan terlibat dalam kegiatan Komunikasi kesehatan bukan hanya ketika mereka mencari atau mendapat pelayanan kesehatan namun juga saat berbicara tentang kesehatan dengan keluarga
Dalam ilmu komunikasi, salah satu ranah kajian ialah komunikasi antarpribadi. Komunikasi jenis ini mengandaikan interaksi pribadi-pribadi dengan beragam tujuan dan latar belakang. Hubungan antarpribadi umumnya ditandai pada lingkup terbatas, akrab, terjadi kontak langsung, ada umpan balik langsung, dan lain sebagainya. Pada keseharian, ranah kajian ini merambah dalam interaksi sosial pergau…
Buku ini membahas teknik-teknik komunikasi yang menarik, sehingga kita dapat menemukan masalah yang ada pada diri kita begitupun penyelesaiannya. Di samping itu, membahas pula bagaimana cara menyampaikan sesuatu dengan baik sehingga lawan bicara dapat menerima dan bagaimana cara menguasai diri dengan baik dalam menjalin sebuah komunikasi.
Komunikasi organisasi dapat diartikan juga sebagai perilaku pengorganisasian yakni bagaimana seseorang terlibat dalam proses berinteraksi dan memberikan makna atas apa yang sedang terjadi. Jadi komunikasi organisasi akan berpusat pada simbol-simbol yang memungkinkan kehidupan organisasi, apakah kata-kata, gagasan-gagasan dan konstruk yang mendorong mengesahkan,mengkoordinasikan, dan mewujudkan …
Tulisan ini mengkaji tentang teori-teori komunikasi yang dilihat dalam berbagai perspektif. Di dalamnya terpapar dengan jelas tentang paradigm positivistic, paradigma interpretif, serta paradigma kritis yang mewakili pendekatan penelitian di bidang komunikasi. Selain paradigma, dipaparkan juga Teori-teori yang akan menjadi pisau analisis penelitian sesuai dengan paradigma yang dipilih. Tulisan …
"Buku ini merupakan salah satu yang dapat dipersembahkan bagi mereka—khususnya mahasiswa—yang masih punya keyakinan bahwa masa lalu adalah pelajaran, masa kini adalah kesempatan, dan masa depan merupakan waktu untuk mencapai harapan. Buku ini mudah-mudahan dapat membantu mahasiswa yang sedang menempuh studi pada Program Studi Bimbingan dan Konseling, khususnya komunikasi konseling, tetapi s…