Manajemen sesungguhnya ada dalam setiap proses produksi, baik di organisasi publik maupun organisasi privat bisnis, dan organisasi nonprofit atau organisasi sosial. Tidak diragukan lagi bahwa semua organisasi memerlukan manajemen, termasuk organisasi pemerintah atau juga disebut organisasi publik. Karenanya, manajemen terhadap sektor publik penting untuk dipelajari. Terdapat tiga alasan pokok p…
Buku ini disusun menjadi empat belas bagian penting dengan mengacu pada silabus mata kuliah pengantar ilmu administrasi publik, struktur penulisan buku di mulai dari pendahuluan ( Struktur kompetensi, indikator, tujuan) , penyajian materi, rangkuman , latihan, sumber rujukan dan gelosari.
Buku ini berisi hal-hal mendasar tentang administrasi Negara atau publik, antara lain mengenai pengertian dan unsur administrasi publik, ruang lingkup administrasi piblik, perkembangan pemikiran dalam administrasi publik, dan lain-lain. Dengan format substansi seperti digambarkan dalam buku ini, diharapkan pembaca, terutama yang belum memahami seluk-belum administrasi publik, akan memperoleh ga…
Suatu pemetaan dimensi-dimensi strategis administrasi publik termasuk informasi tentang yang harus diperhatikan dalam administrasi publik, telah dipaparkan dalam buku ini. Kompetensi-kompetensi tersebut seharusnya menjadi dasar bagi penyusunan kurikulum pendidikan, pelatihan dan pengajaran administrasi publik. Para dosen dan instruktur harus meneliti dan mengembangkan kompetensi-kompetensi ters…
Buku ini berisikan hal-hal yang berhubungan dengan administrasi publik. Secara lebih mendalam, buku inimembahas teori administrasi publik, peran administrasi publik, ruang l;ingkup administrasi publik, sejarah perkembangan dan paradigma administrasi publik, dan ditambahi pula dengan beberapa bahasan mengenai konsep manajemen pbulik, paradigma manajemen, fungsi-funsi manajemen, teori dan konsep …
Buku ini adalah sebuah karya buku referensi yang diangkat dari data-data faktual hasil riset penulis dalam kurun waktu 2 tahun terakhir dengan tujuan untuk memberikan warna baru dalam pergumalan diskursus administrasi publik. Adminstrasi publik sebagai 'democratic governance atau ' democratic policy' tidak terpisahkan dari aspek budaya ( culture bound).
Buku ini disajikan sebagai rujukan dalam melakukan suatu penelitian ilmiah, untuk menjawab masalah-masalah yang berhubunga dengan kehidupan masyarakat umumnya dan khususnya masalah-masalah publik yang bersipat tidak menguntungakan. Era Globalisasi dan Perkembangan teknologi serta informasi makin maju.
Pergeseran politik dan pemerintahan yang terjadi pada era reformasi saat ini merupakan momentum tepat untuk menata kembali administrasi penyelenggaraan pemerintahan di Indonesia agar lebih efektif, efisien, dan demokratis, dalam upaya mewujudkan good governance (kepemerintahan yang baik). Penataan ulang penyelenggaraan pemerintahan mempunyai makna perubahan dan pembaharuan atas berbagai kelemah…