Dalam buku ini, diuraikan dengan jelas mengenai hukum bekerja di luar rumah bagi wanita muslim, hal-hal yang harus diperhatikan bila akan bekerja ke luar rumah, dan ketentuan syariat mengenai muslimah yang bekerja di luar rumah tersebut. Dan, bukan hanya itu, buku ini pun menguraikan macam-macam pekerjaan yang dapat menjadi pilihan setiap muslimah. Maka, dengan membaca buku ini, muslimah tidak…
Fiqh dapat dipahamai dari empat sudut pandang, fiqh merupakan ilmu syara’, fiqh mengkaji hal-hal yang bersifat amaliyah, pengetahuan tentang hukum syara berdasarkan dalil tafsili dari Al-Qur’an dan Sunnah, fiqh digali dan ditentukan melaului penalaran dan istidlal. Adapun yang dibahas ilmu usul fiqh ialah dalil-dalil syara’ sendiri dari segi bagaimana penunjukannya pada suatu hukum secara…
Eksistensi teks kitab suci yang dijadikan grundnorm system dalam fikih ekonomi terus diuji kompatibilitas dan universalitasnya dalam menjawab problem ekonomi modern. Apakah teks fikih ekonomi yang harus dipaksa tunduk terhadap konteks dan realitas ekonomi global? Ataukah sebaliknya, konteks dan relitas ekonomi globallah yang semestinya dipaksa tunduk pada otoritas teks fikih ekonomi? Atau jika …
Hukum Kewarisan Islam (The Islamic Law of Inheritance) mempunyai karakteristik tersendiri jika dibandingkan dengan sistem hukum lainnya. Di dalam Hukum Islam ketentuan materiil bagi orang yang ditinggalkan si pewaris telah digariskan dalam Alquran dan hadis secara rinci dan jelas. Namun, di dalam sistem hukum Barat pada pokoknya menyerahkan persoalan harta peninggalan si pewaris kepada keingina…
Ekonomi islam merupakan ilmu yang mempelajari masalah-masalah ekonomi yang di ilhami dan berdasarkan pada nilai-nilai islam, sistem ekonomi islam berbeda dari pola kapitalisme maupun sosialisme.