Buku ini terbagi menjadi 6 bab yaitu Sekilas tentang Teknik Reaksi Kimia, Kinetika Reaksi Homogen, Interpretasi Data Reaktor Batch, Pengantar Perancangan Reaktor, Neraca Massa dan Neraca Energi, dan Aplikasi Evaluasi dan Perancangan Reaktor. Penyusun berharap, buku ini dapat digunakan sebagai pegangan dalam mempelajari Teknik Reaksi Kimia. Agar dapat lebih cepat menguasai materi ini mahasiswa h…
Kamus merupakan buku acuan yang memuat kata dan ungkapan, biasanya disusun menurut abjad berikut keterangan tentang makna, pemakaian dan terjemahannya. Berbeda dengan kamus, sebuah acuan yang memberikan uraian tentang berbagai cabang ilmu atau bidang ilmu tertentu dalam artikel-artikel terpisah, maka disebut ensiklopedi, sedangkan bila kata-kata tersebut tidak disusun secara alfabetis melainkan…
Buku ini membedah proses-proses penting yang terjadi dalam sains dan industri pertanian. Dari penjelasan tentang reaksi pencoklatan pangan yang mengubah rasa hingga pembahasan tentang transformasi nutrisi bahan pertanian di dalam tubuh manusia, setiap halaman memberikan wawasan yang tak ternilai bagi para pembaca yang ingin memahami lebih dalam bagaimana biokimia memengaruhi hasil pertanian. Bu…
Buku Analisis Fitokimia Edisi 2 ini melengkapi dan memperbarui beberapa bahasan pada edisi pertama, dengan tetap mengutamakan pembahasan prosedur analisis yang dapat dilakukan tahap demi tahap menggunakan peralatan yang sederhana. Penjabaran metode yang dijelaskan dalam buku ini telah diperluas, yaitu meliputi teknik ekstraksi, pemisahan, identifikasi, penetapan kadar, serta isolasi. Buku ini m…
Peranan ilmu biokimia sangatlah diperlukan sebagai dasar dalam perkembakangan berbagai ilmu terapan lainnya seperti bioteknologi, kedokteran, kesehatan, pangan, farmakologi, dan lainnya. Pengetahuan akan biokimia adalah kunci untuk memahami reaksi kimia yang mendasari fenomena biologis. Buku ini menjadi penting karena dapat menjadi salah satu referensi acuan dasar bagi para peneliti, praktisi…
Indonesia merupakan salah satu daerah yang dapat berkembang pesat dalam dunia industry kimia. Hal ini dikarenakan sumber daya alamnya yang melimpah dimana kelimpahan sumber daya alam tersebut merupakan faktor dalam pembuatan industri kimia. Selain itu, kebutuhan bahan baku kimia yang diperuntukkan kembali oleh industri maupun end user pada bidang – bidang lain, seperti energi, pangan, farmasi…
Salah satu zat warna yang banyak digunakan dalam industri tekstil adalah Methylene Blue (MB) karena paling murah dibandingkan dengan zat warna lainnya. Methylene Blue termasuk kedalam kategori pewarna hidrokarbon aromatik kationik yang beracun. Methylene Blue yang tidak terdegradasi dalam perairan dapat menyebabkan efek toksik seperti mual, muntah, nyeri perut dan dada, dan hipertensi jika masu…
Buku ini merupakan representasi riset penulis berbasis material selama 10 tahun terakhir. Buku ini memuat materi pokok tentang latar belakang material mesopore dan pemanfaatan gelatin sebagai surfaktan alam dalam desain nanokarbon. Dalam buku ini akan memberikan informasi-informasi terkait struktur gelatin dalam membentuk nanokarbon dan karakter khasnya dalam skala atomik dan makroskopik. Selai…
Buku ini merupakan representasi riset pendidikan dengan tujuan memberikan informasi-informasi terkait literasi kimia pada iso sosio sains dalam skala klasikal.. Hasil pngujian literasi kimia berbasis isu sosio sains memaparkan seluk beluk kemampuan siswa dalam aspek kogitif dan non kognitif untuk mengetahui level literasi berbasis teori dan riset sehingga ditargetkan pembaca akan mudah mendapat…
Buku "Kimia Farmasi Kualitatif: Teori dan Analisis Komprehensif," pembaca dihadirkan pada perjalanan mendalam melalui dunia analisis kualitatif dalam ilmu kimia farmasi. Bab pertama memberikan pengantar penting tentang peran analisis kualitatif dalam industri farmasi, membangun dasar teoritis yang solid bagi pembaca. Selain itu, ada salah satu metode analisis kualitatif, yaitu analisis unsur/e…