Buku ini berisi kumpulan artikel yang berasal dari makalah penulis ketika melibatkan diri dalam program-program pembangunan pada era reformasi. Oleh karena itu, secara subtantif buku ini menjadi buah dari kerja antropologi terapan tetapi orientasinya sebagai antropologi aksi.
Konsep dasar pemberdayaan pada dasarnya merupakan upaya suatu kelompok masyarakat untuk meningkatkan kemampuan dan kemandirian sehingga masyarakat dapat mengaktualisasikan potensi yang sudah dimiliki untuk tujuan hidup yang lebih sejahtera. Pemberdayaan yang diinginkan oleh masyarakat adalah pemberdayaan yang bisa membangun masyarakat ke arah lebih sesuai dengan tujuan pemberdayaan, yaitu usaha…
Pemberdayaan bukan upaya tanpa sejarah. Upaya-upaya pemberdayaan masyarakat di Indonesia berlangsung sepanjang sejarah negeri ini. Pemberdayaan masyarakat terus dilakukan dari satu rezim ke rezim lainnya mengikuti berbagai mazhab pembangunan yang diyakini sebagai yang terbaik pada masanya. Nama program dan pendekatannya berbeda mengikuti situasi politik da…