Penerapan terapi hipotermia ringan (34-360C) pada penderita cedera otak berat akibat trauma mengalami perbaikan klinis, radiologis, dan biomarker secara nyata. Hal ini tercermin dari membaiknya skor FOUR dan gambaran CT scan otak dalam 72 jam. Jika dikaji lebih dalam di tingkat biomarker dan genetik, kadar dan ekspresi MMP-9 sebagai marker inflamasi penting dalam kasus trauma otak juga menurun …
Self healing adalah salah satu cara untuk menyelesaikan kelelahan emosi seseorang, sehingga akan membuat ketenangan jiwa di dunia dan membantu di akhirat. Self healing amatlah penting untuk kesuksesan dan kebahagiaan seseorang
Buku ini berfokus pada pendekatan terapi rasional penyakit khususnya pada sistem kardiovaskuler. Buku ini membahas pendekatan terapi rasional pada kasus hipertensi, gagal jantung, penyakit jantung koroner, dislipidemia, dan aritmia jantung. Selain fokus pada pemahaman mengenai target terapi pada masing-masing obat, pada buku ini juga akan dibahas mengenai profil farmakokinetik dari masing-masin…
Diabetes melitus (DM) merupakan kumpulan kelainan metabolik yang ditandai oleh hiperglikemia atau tingginya gula darah. Peningkatan angka kejadian diabetes melitus menyebabkan permasalahan pada kesehatan karena komplikasi jangka panjang dalam bentuk neuropati, dimana neuropati diabetes menjadi salah bentuk neuropati tersering di dunia. Penyakit ini merupakan komplikasi DM yang masih belum dipah…
Kanker rongga mulut merupakan kanker yang berada di daerah permukaan mukosa bibir, dasar mulut, lidah rongga mulut, mukosa bukal, gingiva bawah dan atas, palatum keras, dan trigonom retromular. Terdapat berbagai metode pengobatan kanker mulai dari manajemen tunggal dengan pembedahan, radioterapi, serta kemoterapi. Kombinasi modalitas ini juga dapat digunakan tergantung pada presentasi penyakit …
Buku ini berisi mengenai semua tentang Kemoterapi Kanker Urogenital, mulai agen kemoterapi, tata laksana kanker urogenital, dan follow up pada pasien kanker urogenital, diulas secara ringkas diharapkan mudah dimengerti oleh pembaca. Sasaran para pembaca buku ini terutama mahasiswa kedokteran, dokter muda (stase bedah, khususnya urologi), PPDS urologi, dokter umum, serta paramedis lainnya agar d…
Komplementer adalah dominasi luas dari sumber daya pengobatan meliputi sistem kesehatan,modalitas, praktik dan ditandai dengan adanya teori dan keyakinan dengan cara berbeda dari sistem pelayanan kesehatan yang umum di masyarakat atau budaya yang ada. Perkembangan keperawatan komplementer awalnya dimulai dari perbedaan pandangan antara klien dengan perawat. Perbedaan ini dapat teratasi dengan m…
Dalam banyak bidang kehidupan, melalui orang tua, saudara, pasangan, anak-anak, guru, atau teman kerja, setiap orang pernah merasa tersakiti. Disadari atau tidak, sakit itu memengaruhi hubungan Anda saat ini. Siapa pun yang menderita sakit hati atau hancur hati merasakan perasaan terasing. Sering kali, Anda merasakan keterasingan dari "manusia" adalah sebuah persoalan. Namun, kenyataannya, kete…
Bibliotherapy sebagai sebuah teknik dalam kegiatan layanan bimbingan dan konseling pada saat ini sedang menjadi sebuah kebutuhan di mana dunia informasi berbasis bacaan telah begitu akrab dengan masyarakat yang juga mengalami permasalahan dalam kehidupan mereka. Bibliotherapy sering juga disebut terapi membaca yang di dalam proses individu yang mengalami masalah memotivasi dirinya agar memperce…
Buku ini mendeskripsikan mengenai fenomena kekerasan dalam berpacaran yang semakin umum dijumpai di Indonesia. Fase berpacaran adalah sebuah fase krusial yang perlu dilewati oleh individu remaja dan individu dewasa muda sebelum memasuki fase kehidupan yang selanjutnya yaitu fase pernikahan dan kehidupan berumah tangga. Pada kebanyakan pemuda dan pemudi, fase ini dapat dilewati dengan baik dan d…