Beternak ayam kampung sudah sejak dahulu banyak dilirik para calon peternak. Setiap tahunnya, permintaan ayam kampung rata-rata meningkat sebesar 15%. Melihat permintaan yang relatif tinggi tersebut, tentu saja kesempatan berbisnis pembesaran ayam kampung pedaging dinilai masih terbuka lebar. Ayam kampung memang relatif lebih mudah dipelihara dibandingkan dengan jenis ayam lainnya. Meskipun dem…
Tidak seperti ayam ras yang cenderung seragam, ayam kampung merupakan jenis hewan ternak yang tingkat heterogenitasnya cukup tinggi. Ayam kampung yang dipelihara di rumah kita, bisa jadi berbeda dengan ayam kampung tetangga kita. Perbedaannya tidak hanya pada warna bulu dan ukuran tubuhnya, melainkan juga produktivitas telur dan daya tahannya terhadap penyakit. Perbedaan ini merupakan salah sat…
Ayam kampung Unggul Balitnak Pertanian yang biasa disebut ayam KUB merupakan jenis ayam kampung yang dikembangkan Balitnak dari seleksi galur murni 6 generasi. Ayam KUB memiliki berbagai keunggulan yang mampu menjawab kebutuhan para peternak dan konsumen ayam kampung. Buku ini memaparkan segala hal terkait ayam KUB, termasuk teknis pemeliharaan ayam kampung pedaging dan petelur, sistem perkanda…