Riset pemasaran merupakan suatu bentuk perencanaan, pengumpulan, penganalisisan dan pelaporan data mengenai masalah yang berhubungan dengan bidang pemasaran. yang dilakukan secara sistematis dimulai dari rumusan masalah, tujuan penelitian, pengumpulan data, pengorganisasian data dan implementasi hasil penelitian
Sedimentologi adalah ilmu yang mempelajari batuan sedimen dan proses-proses yang membentuknya. Ahli sedimentologi dituntut cakap dalam melakukan analisis sedimen baik di laboratorium maupun lapangan. Buku ini disusun untuk menjawab kebutuhan tersebut dengan menghadirkan beberapa topik bahasan di antaranya teori dasar sedimentologi, cara analisis maupun teknik sederhana dalam pembuatan laporan d…
Sering kali statistik masih menjadi kendala saat dipakai untuk menguji sebuah hipotesis penelitian. Hal ini dikarenakan masih banyaknya buku yang menerangkan alat uji statistik, tetapi masih secara parsial. Buku ini dibuat untuk memudahkan masyarakat dalam mengaplikasikan statistika. Buku ini merupakan edisi revisi dari buku yang telah terbit sebelumnya, dengan menyajikan pengaplikasian statist…