Buku ini dasarnya adalah rangkaian pembahasan mengenai pengalaman dan penguasaan perihal belajar dan mengajar dari sang penulis, kiranya cukup menjadi pertimbangan akan materi bahasan buku ini. Ditulis secara sistematis dan dilengkapi dengan pembahasan strategis belajar mengajar berdasarkan dua konsep; umum dan islami, buku ini mengandung keunggulan yang wajib dibaca tidak hanya oleh mahasiswa …
Suatu proses pembelajaran diperlukan strategi pembelajaran untuk mempermudah peserta didik menyerap materi yang diajarkan serta mendapatkan informasi dari proses pembelajaran. Keberhasilan pembelajaran menjadi lebih efektif apabila sebagai seorang pendidik dapat mengemas strategi pembelajaran dengan baik. Strategi pembelajaran aktif yaitu segala bentuk pembelajaran yang memungkinkan peserta did…
Buku ini mendiskusikan konsepsi, perkembangan, dan dinamika belajar dan pembelajaran berdasarkan teori dan hasil riset terkait. Di dalamnya dibahas mulai dari definisi dari belajar dan pembelajaran dan pemaknaannya dari berbagai fungsi ma nusia sebagai makhluk sosial dan warga negara, perkembangan pedagogi dan kaitannya dengan kebutuh an di era digital ini, disrupsi TIK dalam pembelajaran dan p…
Dalam sepuluh tahun terakhir, pada ilmu Kecerdasan Buatan (Artificial Intelligence) berkembang metode pembelajaran pada mesin yang dikenal dengan nama Deep Learning. Metode ini berkembang cukup pesat, didukung oleh perkembangan kemampuan hardware yang juga cepat dan memadai. Deep learning merupakan sebuah metode pembelajaran terhadap data yang bertujuan untuk membuat representasi (abstraksi) da…
Pengelolaan kelas adalah salah satu keahlian yang harus dimiliki oleh guru. Kelas yang diatur dengan baik akan menjadi penunjang dalam percepatan dalam mencapai tujuan pembelajaran. Salah satu teknik menngelola kelas adalah menguasai metode dan model pembelajaran. Buku ini menyediakan pengetahuan teoritis dan contoh praktis tentang sebuah metode atau model pembelajaran. Contoh rencana pembelaja…
Experiential Based Learning adalah suatu poses mendapatkan kemampuan, kompetensi, skill dari melakukan sesuatu. Memahami karena melakukan. Belajar dari melakukan, mengalami sendiri secara motorik, secara kognitif mengalami sendiri (Commlab). Pembelajaran berdasarkan pengalaman atau dengan kata lain bisa dikatakan belajar dengan melakukan. Kita semua telah belajar berjalan atau berbicara, bukan…
Buku ini menghadirkan gambaran pentingnya metode dalam pembelajaran anak serta macam-macam metode belajar. Sebagaimana metode ceramah, metode tanya jawab, metode keteladanan, metode pembiasaan, metode bermain, metode bercerita, metode bernyanyi, metode karyawisata, metode demonstrasi, metode problem solving, metode simulasi, metode holistik, kumon, cantol raudhah, metode Montessori, multiple in…
Model pembelajaran adalah bentuk pembelajaran yag disajikan oleh guru, agar siswa dapat memahami materi yang disampaikan. Model ini nantinya digunakan guru untuk mengorganisasikan kelas, agar tujuanpembelajaran dapat tercapai dengan baik. Model pembelajaran tentumya tidak sekadar alat pemyampai materi, tapi juga dapat memberikan drongan dan minat belajar bagi siswa. Tak terkecuali pada mata pel…