Kondisi birokrasi Indonesia di era reformasi saat ini bisa dikatakan belum menunjukan arah perkembangan yang baik, karena masih banyak ditemukan birokrat yang arogan dan menganggap rakyat objek lain yang membutuhkannya. Celakanya, praktik korupsi kolusi dan nepotisme yang masih banyak menjangkiti tubuh birokrasi tak kunjung hilang, serta mentalitas birokrat yang amoral juga masih banyak ditemuk…
Buku ini disajikan dalam nuansa teoritik dan konseptual, artinya hampir dari keseluruhan isi dalam buku ini menyasara siapapun yang bermaksud mengenal politik sebagai ilmu, di situlah kekuatan buku ini. Manfaat akan dirasakan jika buku ini dapat pembaca jadikan pedoman dalam proses pengenalan ilmu politik. Adapun tema kunci yang dipaparkan dalam buku ini antara lain: Kekuasaan, Negara, Masyarak…
Buku "Pengantar Ilmu politik " Pada dasarnya Politik Mempunyai Ruang Lingkup negara , Karena teori Politik menyelidiki nrgara sebagai lembaga politik yang mempengaruhi hidup masyarakat , Jadi negara dalam keadaan bergerak. Selain dari pada itu politik juga menyelidiki ide-ide , Azas-azas , Sejarah, Pembentukan Negara . hakekat negara , Serta bentuk dan Tujuan Negara .
Salah satu definisi politik yang sangat dominan di dunia Barat adalah dimaknai sebagai "kekuasaan" yaitu kemampuan pemegangnya memeras pemenuhan atau ketaatan inidividu-individu lain terhadap kehendaknya atas dasar apa pun, kekuasaan telah dijadikan absolut dan berkuasa. Kekuasaan semacam itu nyaris tidak dapat berdampingan•dengan kemungkinan-kemungkinan kebebasan dan nasib manusia. Akibatnya…
Buku ini mengantarkan mahasiswa serta masyarakat umum yang berminat ke dalam dunia ilmu politik. Dalam buku ini dibahas konsep-konsep seperti politik (politics), kekuasaan, pembuatan keputusan, (decicion making). Di samping itu, dibahas pula fungsi undang-undang dasar, kelompok-kelompok politik, dewan perwkilan rakyat, baik di dalam maupun di luar Indonesia, serta hak-hak asasi dan perkembangan…
Buku ini memberikan penjelasan konsep-konsep dasar dan umum disiplin ilmu Hubungan Internasional. Di sisi lain, buku ini sekaligus pula ingin memperlihatkan keterkaitan antara perkembangan konseptual /teoritis dengan perkembangan faktual yang terjadi dewasa ini baik dalam lingkup nasional, regional, maupun global.